MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS KOMPUTER

Buku ini terdiri dari enam bab. Bab pertama menguraikan tentang konsep pengantar mengenai komponen media digital, bab kedua membahas tentang jenis, prinsip, dan penggunaan multimedia dalam pembelajaran, bab ketiga membahas tentang multimedia (audio dan video), bab keempat membahas tentang model multimedia interaktif, bab kelima membahas tentang karakteristik media dalam media pembelajaran fisika berbasis komputer dan bab terakhir membahas tentang software pengembangan media. Buku ini berbeda dari buku media yang beredar di pasaran. Buku ini memiliki kelebihan yaitu konsep dimulai dari yang sederhana secara teori serta ada praktik pembuatan media. Buku ini dilengkapi dengan link media yang dapat digunakan atau dipelajari penggunaan media tersebut. Selain itu, buku ini juga dapat memperkaya khazanah keilmuan tentang media pembelajaran fisika berbasis komputer.

Detail Buku :

  • Penulis : Lailatul Nuraini, S.Pd., M.Pd., CIQnR., M.C.E.

  • ISBN: 978-623-477-128-2

  • Jumlah halaman : 160 Halaman

  • Ukuran Buku : 16 x 23 cm

  • Harga Buku : Rp 68.000,-

Buku Lainnya

SUMBING BIBIR DAN/ATAU LANGIT-LANGIT

SUMBING BIBIR DAN/ATAU LANGIT-LANGIT

Sumbing bibir dan/atau langit-langit adalah kelainan bawaan di daerah wajah. Kelainan ini terjadi karena adanya kegagalan penyatuan bagian-bagian wajah pada masa organogenesis di minggu keenam sampai dengan minggu kesepuluh. Penyebab kelainan ini sangat kompleks,...

TEKNOLOGI PANGAN FERMENTASI DARI UBI KAYU

TEKNOLOGI PANGAN FERMENTASI DARI UBI KAYU

Penulis mengupas tentang  ubi kayu yang merupakan salah satu komoditas hasil pertanian dan telah banyak dimanfaatkan oleh masyarakat Indonesia sebagai makanan pokok di daerah pedesaan serta produk jajanan tradisional lainnya. Dalam buku ini, disajikan beberapa...