Buku Ajar – Gizi Kehamilan

Kehadiran buku ajar gizi kehamilan ini diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam memahami pengetahuan mengenai konsep kehamilan, perubahan anatomi fisiologi dan psikologis pada ibu hamil, penilaian status gizi dan kebutuhan gizi ibu hamil, masalah gizi ibu hamil, sampai pada manajemen gizi ibu hamil dengan berbagai komplikasi selama kehamilan. Selain itu, buku ajar ini juga membahas terkait tabu dan mitos yang berkembang pada ibu hamil khususnya di daerah agro eco-marine.

.

Detail Buku :

  • Penulis : Lirista Dyah Ayu Oktafiani, S.Gz., M.Biomed ; Devi Arine Kusumawardani, S.Keb., M.Kes.; Rista Dwi Hermilasari, S.Keb., M.Biomed 
  • Tebal Hal : 200 halaman
  • Ukuran Buku : 16*23 cm
  • Harga Buku : Rp 60.500,-

Buku Lainnya

Mikroorganisme Penyebab Infeksi Saluran Napas

Mikroorganisme Penyebab Infeksi Saluran Napas

Buku ajar ini menjadi rujukan utama bagi dokter, mahasiswa kedokteran, dan tenaga kesehatan lainnya yang ingin memahami kompleksitas infeksi saluran napas dari sudut pandang klinis dan mikrobiologis. Setiap bab dilengkapi dengan rangkuman, soal latihan, dan bahan...