Teknik Keselamatan Industri

Buku ini menguraikan pentingnya Relief System dalam industri kimia, yang dirancang untuk mengurangi risiko kegagalan sistem dan melindungi karyawan serta lingkungan. Dengan studi kasus, data statistik, dan contoh nyata, buku ini menjadi panduan praktis yang tidak hanya berguna bagi praktisi K3, tetapi juga bagi mahasiswa, manajer dan insinyur industri yang berkomitmen untuk menciptakan tempat kerja yang lebih aman dan produktif. Buku ini diakhiri dengan bab tentang Identifikasi Hazard dan Risk Assessment, yang memberikan metode dan teknik untuk mengevaluasi dan mengurangi risiko di tempat kerja.

Detail Buku :

  • Penulis :Istiqomah Rahmawati, Zuhriah Mumtazah, Bekti Palupi, Boy Arief Fachri, Helda Wika Amini, Meta Fitri Rizkiana, Muhammad Reza.
  • Tebal Hal : 222 halaman
  • Ukuran Buku : 16*23 cm
  • Harga Buku : Rp 66.500,-

Buku Lainnya

Mikroorganisme Penyebab Infeksi Saluran Napas

Mikroorganisme Penyebab Infeksi Saluran Napas

Buku ajar ini menjadi rujukan utama bagi dokter, mahasiswa kedokteran, dan tenaga kesehatan lainnya yang ingin memahami kompleksitas infeksi saluran napas dari sudut pandang klinis dan mikrobiologis. Setiap bab dilengkapi dengan rangkuman, soal latihan, dan bahan...