IPA TERAPAN BERBASIS POTENSI LOKAL

Buku ajar ini berisi tentang penerapan IPA dalam kehidupan sehari-hari; mencakup penerapan IPA dalam kehidupan di rumah, di sekolah, dan di tempat umum. Penerapan IPA dalam bidang kesehatan & kedokteran; Penerapan IPA dalam dunia kesehatan, obat-obatan, dan usaha menjaga Kesehatan. Penerapan IPA dalam bidang pertanian; Penerapan IPA dalam pengolahan tanah, pemrosesan hasil pertanian, dan teknologi yang digunakan dalam bidang pertanian. Penerapan IPA dalam bidang peternakan; Penerapan IPA dalam pemeliharan hewan ternak, pemuliaan hewan ternak, dan proses pengolahan hewan ternak. Penerapan IPA dalam bidang kehutanan; Penerapan IPA dalam bidang pemeliharaan hutan. Penerapan IPA dalam bidang perindustrian.

Detail Buku :

  • Penulis : Sri Wahyuni; Dr. Supeno, S.Pd.; Rizki Elan; Fadilah; Firdha Yusmar
  • ISBN: 978-623-477-107-7
  • Jumlah halaman : 232 Halaman
  • Ukuran Buku : 16 x 23 cm
  • Harga Buku : Rp 83.000,-

Buku Lainnya

JALAN TERJAL ETIKA POLITIK: Catatan Pilu Pemilu 2024

JALAN TERJAL ETIKA POLITIK: Catatan Pilu Pemilu 2024

Sejak Pemilu 2019 diselenggarakan pemilihan secara bersamaan untuk memilih presiden-wakil presiden, anggota DPD, DPR RI, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten/kota. Melihat sejarah panjang pemilu di Indonesia, sudah seharusnya pelaksanaan pemilu semakin baik, semakin...