METODE NUMERIK DAN KOMPUTASI TEKNIK KIMIA

Buku ini bertujuan untuk menyajikan metode numerik yang relevan dan aplikasinya dalam memecahkan berbagai masalah teknik kimia. Mulai dari penyelesaian persamaan linier dan nonlinier, interpolasi, integral, hingga diferensial, setiap topik dibahas dengan baik dan disertai dengan contoh aplikasi praktis. Yan unik dalam buku ini adalah tersedianya studi kasus beserta penyelesaiannya dalam format Ms. Excel dan Matlab guna memandu pembaca untuk memahami materi lebih dalam. Latihan soal beserta penyelesaiannya disajikan dalam bentuk Barcode yang dapat di Scan dan diakses dengan mudah. Melalui pendekatan yang sistematis dan jelas, kami berharap pembaca akan mendapatkan pemahaman mendalam tentang konsep, teknik, dan strategi implementasi metode numerik dalam konteks teknik kimia.

Detail Buku :

  • Penulis : Dr. M. Maktum Muharja Al Fajri, S.T.; Ir. Bekti Palupi, S.T., M.Eng.;Ir. Ditta Kharisma Yolanda Putri, S.T., M.T.;Ir. Meta Fitri Rizkiana, S.T., M.Sc.; Helda Wika Amini, S.Si., M.Si., M.Sc
  • ISBN: 978-623-477-118-3
  • Jumlah halaman : 152 Halaman
  • Ukuran Buku : 16 x 23 cm
  • Harga Buku : Rp 68.000,-

Buku Lainnya

EKONOMI PEMBANGUNAN

EKONOMI PEMBANGUNAN

 Seiring berkembangnya perdagangan internasional akibat kemajuan teknologi dan globalisasi yang mempengaruhi setiap sendi perekonomian negara, buku ini hadir dengan tujuan untuk memberikan wawasan dan pengetahuan mengenai Ekonomi Pembangunan dalam konteks dunia yang...

SUMBING BIBIR DAN/ATAU LANGIT-LANGIT

SUMBING BIBIR DAN/ATAU LANGIT-LANGIT

Sumbing bibir dan/atau langit-langit adalah kelainan bawaan di daerah wajah. Kelainan ini terjadi karena adanya kegagalan penyatuan bagian-bagian wajah pada masa organogenesis di minggu keenam sampai dengan minggu kesepuluh. Penyebab kelainan ini sangat kompleks,...

TEKNOLOGI PANGAN FERMENTASI DARI UBI KAYU

TEKNOLOGI PANGAN FERMENTASI DARI UBI KAYU

Penulis mengupas tentang  ubi kayu yang merupakan salah satu komoditas hasil pertanian dan telah banyak dimanfaatkan oleh masyarakat Indonesia sebagai makanan pokok di daerah pedesaan serta produk jajanan tradisional lainnya. Dalam buku ini, disajikan beberapa...